April 2012 | Trip to Cirebon

Banyak hal yang bisa dilakukan oleh karyawan di suatu perusahaan untuk bersantai sejenak melepaskan penat pekerjaan, salah satunya adalah wisata kuliner yang dilakukan oleh keluarga besar PT. Beton Elemenindo Putra. Sabtu, 14 April 2012 mereka menyempatkan berwisata ke kota Cirebon. Rombongan yang penuh antusias sudah berkumpul sejak pukul 06.00 dan perjalanan dimulai...

Learn More

April 2012 | Basic Training Day Partner-Installer Bali

Pada tanggal 5 April 2012, PT Beton Elemenindo Putra, produsen sistem bangunan b-panel® menyelenggarakan program pelatihan partner-installer tingkat Basic di Bali. Kegiatan ini didukung oleh PT Dewata Solusi Bangunan (PT. Deesbe), Authorized Agent b-panel® untuk provinsi Bali. Lokasi yang dipilih adalah kantor PT Deesbe di Jalan Dewi Sri 88, Legian, dimana...

Learn More

Februari 2012 | Penurunan Berat Bangunan dengan b-panel®

Abstrak Salah satu faktor penentu kekuatan struktur suatu bangunan adalah berat beban mati (dead load) bangunan itu sendiri. Berat bangunan ditentukan oleh berat beban struktural (kolom, balok, dan pelat) dan non struktural (dinding dan atap) dari bangunan tersebut. Semakin berat suatu bangunan, akan semakin stabil kokoh berdiri dan semakin sulit untuk roboh ...

Learn More

Februari 2012 | b-panel® pada IndoBuildTech Expo Bali 2012

IndoBuildtech Expo, pameran teknologi dan bahan bangunan terbesar di Indonesia kembali hadir di Pulau Dewata pada tahun 2012. PT. Beton Elemenindo Putra menjadi salah satu partisipan pada pameran yang diadakan tanggal 29 Februari sampai 4 Maret 2012 di Sanur Paradise Plaza Hotel ini. Pameran IndoBuildtech Bali 2012 ini dihadiri oleh berbagai perusahaan dengan...

Learn More